5 Tips Liburan di JP Water Track Bogor, Bawa Baju Ganti

Tempat wisata bernama JP Water Track di Desa Gunung Bunder 2, perbatasan Kecamatan Pamijahan dan Kecamatan Tenjolaya, Kabupaten Bogor, Selasa (25/5/2021).

Sebelum berkunjung, ada baiknya ikuti beberapa tips liburan di JP Water Track agar kegiatan wisata tetap aman yakni sebagai berikut, Kamis (3/6/2021):

Saat berwisata di sungai, pakaian menjadi basah merupakan sesuatu yang cukup sulit untuk dihindari. Entah karena terciprat, dipakai untuk berenang, atau karena bermain air.

Sebagai antisipasi, serta menghindari masuk angin karena memakai pakaian yang basah terlalu lama, jangan lupa bawa baju ganti.

Aliran sungai tempat JP Water Track berada merupakan aliran yang sudah bersih, meski dahulu merupakan tempat pembuangan sampah.

Agar alamnya tetap terjaga, serta kunjungan wisata lebih nyaman, ada baiknya sampah dibuang pada tempatnya.

Next Post Previous Post
Related Post
Selebritis,Sepakbola,Teknologi,Traveling