Jenis-jenis Gaya Lempar Cakram

Seorang atlet lempar cakram melakukan lemparan.

Anung Hendar Isnanto dalam buku berjudul Seri Olahraga Atletik (2019), menyebut ada dua jenis gaya lemparan yaitu gaya belakang dan gaya samping.

Jenis lemparan satu ini merupakan gaya yang dilakukan dengan posisi tubuh atlet berdiri membelakangi arah lemparan.

Lempar cakram menggunakan gaya belakang memiliki keuntungan jika dibandingkan dengan gaya samping.

Sebab, teknik gaya belakang bisa membuat lemparan lebih luas, jadi bisa menghasilkan lemparan lebih jauh.

Ada beberapa langkah yang harus diperhatikan saat atlet menggunakan teknik gaya belakang untuk melempar cakram.

Next Post Previous Post
Related Post
Selebritis,Sepakbola,Teknologi,Traveling